Tuesday 29 October 2013

hewan yang paling banyak di pelihara di indonesia.

assalamu'alaikum wr. wb.
satu lagi postingan saya di malam hari ini.
banyaknya spesies hewan yang mudah bersahabat dengan manusia ataupun banyaknya hewan yang jinak membuat hampir seluruh masyarakat memiliki hewan peliharaan di rumahnya. baik yang memelihara dengan tujuan berbisnis atau mendapatkan ke untungan,maupun yang memelihara untuk kesenangan saja. dan berikut adalah hewan" yang paling banyak di pelihara oleh masyarakat indonesia.

  1. Hewan yang di pelihara untuk mendapat keuntungan.
    > ayam.
    masyarakat indonesia terutama yang di desa hampir semua memelihara ayam,selain perawatannya yang mudah,biyaya pemeliharaanya juga sedikit dan juga bisa menghasilkan keuntungan yang banayk. tidak salah kebanyakan masyarakat memelihara hewan yang satu ini

    > Kambingmbing
    kambing juga menjadi salah satu hewan peliharaan yang faforit di kalangan masyarakat pedesaan.
    sama seperti ayam,kambing juga bisa mndatangkan ke untungan.
  2. Hewan yang di pelihara untuk kesenangan
> kucing.
hewan yang lucu dan jinak ini membuat orang menyukainya. mulai dari anak" hingga dewasa hampir semua suka dengan hewan ini.

> Anjing
hewan yang pintar dan di kenal mudah bersahabat dengan manusia ini membuat anjing menjadi salah satu hewan peliharaan faforit.
>Burung.
berbagai jenis burung menjadi slah satu hewan faforit masyarakat indonesia. mulai burung yang paling bagus dan paling mahal,sampai burung biasa saja seperti burung gereja pun di pelihara. ( itu di rumahku. :D )

nah itulah hewan yang paling banyak di pelihara di indonesia versi alasttka.blogspot.com. bila ada pendapat lain silahkan catumkan pendapat anda.

wassalamu'alaikum wr. wb

0 komentar: